ANALISIS DESAIN STATOR GENERATOR TIPE MAGNET PERMANEN FLUKS AKSIAL MENGGUNAKAN METODE FINITE ELEMENT ANALYSIS (FEA)
DOI:
https://doi.org/10.34128/je.v8i2.173Keywords:
stator, generator magnet permanen, flux axial, finite elemen analysisAbstract
Casing stator merupakan bagian terpenting guna melindungi inti dari bagian generator sehingga inti dari generator tersebut tidak terjadi kontak langsung pada bagian luar generator yang dapat mempengaruhi kinerja generator tersebut. Generator mempunyai 2 jenis yaitu jenis fluks aksial dan fluks radial. Hasil pembahasan Perubahan saat diberikan gaya pada area (x) yang belum diketahui, dikarenakan area tersebut akan di ketahui ketika gaya yang diberikan terjadi perubahan pada bidang, dengan ini dari gaya atau force yang diberikan terjadi perubahan pada setiap variasi force. 750 N terjadi perubahan 4,16449E-06 mm, 1000 N terjadi perubahan 5,55265E-06 mm, 1250 N terjadi perubahan 6,94081E-06 mm, dan 1500 N terjadi perubahan 8,32897E-06 mm.
References
Graw-Hill. 2014.
[2] Indrakto, Rifky, Tatang. Analisis Pembebanan Statik dengan Variasi Temperature pada Connecting Rod Motor
Honda Tipe Grand 100 cc dengan Material Baja AISI 1006, AISI 1040 dan AISI 1070 Menggunakan
Software CATIA V5R14 .Tugas akhir. Fakultas Teknik UNS. Semarang. 2007
Kementrian Energi dan Sumber Daya Mineral. Konsumsi Listrik Nasional tahun 2014-2018. Jakarta:
Kementrian ESDM. 2018.
Mukhtar, M. Sagita, Rochman. Analisis Simulasi Proses Ironing Untuk Mengetahui Ketinggian Dinding
Berdasarkan Variasi Reduksi Ketebalan Dinding. Jurnal Teknik Waktu. Vol. 15 No. 2, ISSN : 1412 –
1867. 2017.
Mukhtar, M, dkk. Rancang Bangun Gearbox Untuk Turbin Angin Savonius Vertikal ( TASV )
Menggunakan Metode FEA. Jurnal Teknik mesin. Vol. 7 No. 2, ISSN : 2581 – 2661. 2020.
Szytula A dan Leciejewicz J. Handbook pada Fisika dan Kimia Langka Bumi vol 12, ed KA Gschneidner Jr dan
L Erwin (Amsterdam: Elsevier) p 133. 1989.
Kuhn, T. Density Matriks Teori Teori Dinamika Ultrafast Koheren Transportasi Sifat Semiconductor Struktur
Nano (Bahan Elektronik vol 4) ed E Schöll (London: Chapman dan Hall) bab 6 hlm 173-214. 1998.