PERANCANGAN SIMULATOR SISTEM SIRKULASI PENDINGIN
DOI:
https://doi.org/10.34128/je.v8i2.180Keywords:
sistem kerja, simulator, pendingin kulkasAbstract
Refrigerator adalah alat listrik rumah tangga yang menggunakan refrigerasi (proses pendinginan) untuk membantu mengawetkan makanan. Kulkas bekerja menggunakan pompa kalor perubahan fasa yang beroperasi dalam siklus refrigerasi. Mesin refrigerasi merupakan suatu rangkaian yang mampu bekerja untuk menghasilkan temperatur atau temperatur yang dingin. Proses pembuatan Yang pertama kompresor dihubungkan dengan pipa tembaga (ada valve), kondensor, filter, pipa kapiler, evaporator, dan kembali ke kompresor. Keunggulan alat simulator refrigerasi lemari es adalah saklar, termometer, simbol k3, pelabelan komponen, dan portable. Dalam selang waktu 105 menit menghasilkan pengukuran suhu maksimum adalah 13oC dengan pengukuran suhu rata-rata di ruang simulator refrigerasi lemari es.
References
[2] M. Anshar and Firman, Refrigerasi dan Pengkondisian Udara. Makassar: GARIS PUTIH PRATAMA, 2018.
[3] R. Hossain, A. Arafat, A. B. Fei, X. Abu, S. Sujon, and R. Karim, “Comparative analysis of refrigerant performance between LPG and R134a under subtropical climate,†J. Therm. Anal. Calorim., vol. 139, pp. 2925–2935, 2019.
[4] J. Gill and J. Singh, “Energy Analysis of Vapor Compression Refrigeration System using mixture of R134a and LPG as refrigerant,†Int. J. Refrig., 2017.
[5] D. S. Adelekan et al., “Case Studies in Thermal Engineering Experimental performance of LPG refrigerant charges with varied concentration of TiO 2 nano-lubricants in a domestic refrigerator,†Case Stud. Therm. Eng., vol. 9, pp. 55–61, 2017.
[6] P. S. Raveendran and S. J. Sekhar, “Experimental studies on the performance improvement of household refrigerator connected to domestic water system with a water-cooled condenser in tropical regions,†Appl. Therm. Eng., p. 115684, 2020.
[7] M. A. Qyyum, K. Qadeer, S. Lee, and M. Lee, “Innovative propane-nitrogen two-phase expander refrigeration cycle for energy-efficient and low-global warming potential LNG production,†Appl. Therm. Eng., 2018.
[8] J. T. Mortimer, M. S, J. B. Reswick, and D. Sc, Electrical Inhibition of Pain by Stimulation of the Dorsal Columns : Preliminary Clinical Report. 1967.