RANCANG BANGUN SISTEM KENDALI PENGGERAK FLYING MODE PADA PROBE ULTRASONIC TEST

Authors

  • Budi Suhendro Sekolah Tinggi Teknologi Nuklir Yogyakarta
  • Ahmad Rahmadya A Sekolah Tinggi Teknologi Nuklir Yogyakarta
  • Muhammad Khoiri Sekolah Tinggi Teknologi Nuklir Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.34128/je.v6i2.109

Keywords:

aluminum, pengelasan, FSW

Abstract

Pengujian material dengan NDT di bidang industri saat ini masih menggunakan probe ultrasonic test secara manual. Pada penelitian ini dilakukan pembuatan sistem kontrol penggerak pada probe ultrasonic test dengan menggunakan prinsip computer numeric control (CNC) 3 axis yaitu x, y, dan z. Pergerakan 3 sumbu tersebut menggunakan motor stepper dan perangkat keras Arduino yang dikontrol oleh LabVIEW guna memberi input sekaligus memberikan hasil pergerakkan pada motor stepper. Hasil pengujian mode kecepatan 3 menunjukkan nilai RMSE mendekati nilai 0 yang artinya bahwa semakin nilai RMSE kecil maka data tersebut memiliki kemiripan dengan nilai setpoint yang diinginkan.

References

[1] Taufan, F. A., 2014. Rancang Bangun Otomasi Mekani Pemeriksaan Pipa dengan Ultrasonic Test (Tugas Akhir). Sekolah Tinggi Teknologi Nuklir.
[2] Hijazi, A., 2018. Hijazi, A., 2018. Ultrasonic testing. Introduction to Non-Destructive Testing Techniques, p. 1.
[3] Busono, P. dkk, 2016. Pengukuran Ketebalan Pipa Pendingin untuk Pemantauan Aspek Penuaan Pipa Pendingin Sekunder PRSG-GAS. Prosiding Seminar Nasional Teknologi dan Aplikasi Reaktor Nuklir PRSG

Downloads

Published

2019-12-28

How to Cite

Suhendro, B., A, A. R., & Khoiri, M. (2019). RANCANG BANGUN SISTEM KENDALI PENGGERAK FLYING MODE PADA PROBE ULTRASONIC TEST. ELEMEN : JURNAL TEKNIK MESIN, 6(2), 87–93. https://doi.org/10.34128/je.v6i2.109

Issue

Section

Articles